Hello guest! It looks like you aren't a member already. Get now full access and register for free! And Don't Forget to get our KOI's ID Member Card

Page 1 of 2 12 LastLast
Results 1 to 10 of 14

Thread: Kolamku yang kecil dan mungil

  1. #1
    Burayak KOI's ID:
    Join Date
    Jun 2007
    Location
    Jakarta
    Posts
    15
    Rep Power
    0

    Kolamku yang kecil dan mungil

    Mau sharing sedikit…

    Karena keterbatasan lahan yang diberi oleh istri untuk dijadikan kolam, saya cuma kebagian 4,5 x 1,5 m. Letaknya di halaman belakang rumah yang semua sisinya tertutup bangunan, dan hanya bagian atas yang terbuka.

    Setelah konsultasi sana-sini, ternyata banyak yang merasa tidak sanggup membuatkan kolam yang "sehat" buat koi dengan kondisi bangungan spt itu. Kalaupun ada, biayanya muahal sekali. Akhirnya saya mencoba untuk merancang sendiri dengan mengacu pada beberapa referensi.

    Ada satu hobiis Jepang (kalau tidak salah namanya sheko) yang mengatakan bahwa kolam tidak perlu besar, yang penting kualitas air dan sirkulasi keluar masuk air terjaga. Dia membuktikan dengan kolamnya yang berukuran 4 x 2 m dengan kedalaman 1,2m, yang diisi oleh ikan2 juara berjumlah 27 ekor dengan ukuran antara 27-70cm.

    Dia juga mengatakan bahwa yang bisa membuat air kolam itu berkualitas baik hanya si pemilik kolam sendiri. Karena dialah yang paling tau air, tanah dan cuaca di daerahnya. Artinya dalam memelihara air, si pemilik harus melakukan eksperimen teknologi filter yang ada untuk menghasilkan kualitas yang maksimal.

    Berbekal cara pandang itu saya mencoba untuk mendesain kolam di rumah.



    Ukuran kolam : 3,2 x 1,2 m, kedalaman 1,3 m
    Ukuran filter : 0.8 x 1,2 m, yang dibagi menjadi 6 chamber.
    - chamber 1 sikat
    - chamber 2 bioball
    - chamber 3 bioball
    - chamber 4 bioball
    - chamber 5 bioball
    - chamber 6 pompa
    Ditambah dengan compact filter buatan Jerman (lupa mereknya) yang berisi met, kaldness, dan UV lamp. Kemudian disambung lagi ke UV lamp buatan cina. Selanjutnya air disalurkan ke air terjun mini dan pipa arus disebelah kanan kolam.
    Pompa : Tsurumi
    Pompa udara : Resun 40 untuk ke filter dan kolam, ditambah Resun 60 khusus ke kolam.
    Pompa pembuangan: Panasonic (pompa biasa). Pembuangan dari filter, kolam bagian bawah dan pembuangan atas.

    Pembuangan air dilakukan pagi dan sore, kurang lebih 5 cm dari batas air sebelumnya. Kemudian terisi secara otomatis dengan menggunakan air PAM (langsung tanpa diendapkan). Klorin pada air PAM ternyata berguna juga buat ikan, kalau kadarnya tidak berlebihan. Sampai saat ini koi2 yang ada semua dalam keadaan sehat dan gemuk-gemuk.

    Kolam diisi koi berjumlah 17 ekor, ukuran 11-54cm.

    Koi:
    Showa Maruyama 52 cm, dalam 1 bulan panjang bertambah 2 cm
    Showa Dainichi 23 cm, belum diukur tapi kayaknya sekitar 27-28 cm
    Sanke Watanabe 16 cm, jadi 20-21 cm
    Sanke Watanabe 21 cm
    Kohaku Watanabe 21cm
    Kohaku Oishi 16 cm
    Shiro Yagenji 2 ekor, 27cm dan 22cm
    Showa Kobayashi 33cm
    Kohaku Maruyama 51cm
    Goshiki (lupa breedernya), juara 1 di TMII, 54cm (bertambah 1 cm dari bulan lalu)
    Doitsu Ochiba (lupa breedernya), 24cm jadi 29cm dari bulan lalu, juara 2 di TMII
    Yamato Nishiki 11cm
    Kohaku Arita 22cm
    Soragoi Watanabe 23cm
    Sanke Uereda 17cm
    Ginrin Showa Arita 23cm jadi 28cm

  2. #2
    Grand Champion KOI's ID: dattairadian's Avatar
    Join Date
    Mar 2007
    Location
    Bintaro-Jakarta
    Posts
    4,794
    Rep Power
    113
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!

  3. #3
    Burayak KOI's ID:
    Join Date
    Jun 2007
    Location
    Jakarta
    Posts
    15
    Rep Power
    0
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!

  4. #4
    Mature Champion KOI's ID: masterpizzkoi's Avatar
    Join Date
    Mar 2007
    Location
    Jakarta Indonesia
    Posts
    581
    Rep Power
    29

    Re: Kolamku yang kecil dan mungil

    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!
    donibastian.com - pakar seo indonesia

  5. #5
    Junior Young Champion KOI's ID:
    Join Date
    Apr 2007
    Location
    Singapura-Sukabumi-Jakarta
    Posts
    119
    Rep Power
    20
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!
    Salam Koi,

    =Dimas
    KOI ID : 190506036

  6. #6
    Grand Champion KOI's ID: dattairadian's Avatar
    Join Date
    Mar 2007
    Location
    Bintaro-Jakarta
    Posts
    4,794
    Rep Power
    113
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!

  7. #7
    Grand Champion KOI's ID: dattairadian's Avatar
    Join Date
    Mar 2007
    Location
    Bintaro-Jakarta
    Posts
    4,794
    Rep Power
    113
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!

  8. #8
    Super Moderator KOI's ID:
    Join Date
    Mar 2007
    Location
    Bintaro Jaya
    Posts
    1,506
    Rep Power
    49
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!
    KOI's ID. 2006 0021 0003

  9. #9
    Superior Champion KOI's ID:
    Join Date
    Feb 2007
    Location
    Surabaya
    Posts
    1,014
    Rep Power
    38
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!

  10. #10
    Grand Champion KOI's ID: dattairadian's Avatar
    Join Date
    Mar 2007
    Location
    Bintaro-Jakarta
    Posts
    4,794
    Rep Power
    113
    Hello there Guest,
    To view this post you must either register or log in. Thank you!

Page 1 of 2 12 LastLast

Similar Threads

  1. Koi-koi ku yang mungil...
    By superkoi in forum Apresiasi Ikan Koi
    Replies: 68
    Last Post: 24-03-2012, 03:52 AM
  2. Kolamku yang berantakan
    By bubeng4848 in forum Konstruksi, Sistem Filter dan Kualitas Air Kolam
    Replies: 23
    Last Post: 12-02-2010, 02:29 AM
  3. Replies: 21
    Last Post: 30-08-2009, 05:53 PM
  4. showaku yang mungil
    By ronny in forum Apresiasi Ikan Koi
    Replies: 7
    Last Post: 23-12-2008, 06:43 PM

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •